Minggu, 19 Oktober 2014

BINTANG KEJORA DAN PELANGI MALAM


19 Oktober 2014

Ini adalah Novel pertamaku yang bergenre Slice of Life, Science-Fiction, Action, dan Fantasy.
Saya Filardi Diyaalhaqq berterimakasih dengan sebesar - besarnya kepada Tuhan yang Maha Esa karena menganugerahkanku sebuah Imajinasi. dan Novel ini adalah imajinasiku yang telah aku konversi kedalam bentuk bahasa. 

Novel ini bercerita tentang seorang remaja bernama Bintang Kejora yang berjuang untuk menggapai teman masa kecilnya Pelangi Malam, dengan berbagai kenyataan yang pahit dan misteri yang perlahan terungkap. Akankah sang Bintang mampu menggapai pelangi?







Tidak ada komentar:

Posting Komentar